Untuk Ketentraman dan keselamatan Anggota, Polsek Susukan lebak mengadakan giat Binrohtal.

    Untuk Ketentraman dan keselamatan Anggota, Polsek Susukan lebak mengadakan giat Binrohtal.

    KAB. CIREBON -  Dalam rangka mendekatkan diri kepada Allah Subhanallahu Wa Talla Anggota Polsek Susukan lebak Polresta Cirebon melaksanakan kegiatan do'a bersama dan yasinan dipimpin oleh Kapolsek Susukan lebak AKP H. Kuswadi., SH, Kamis (27/06/2024) 

    Dalam kegiatan tersebut dihadiri pula oleh para kanit dan Anggota Personil Polsek Susukan lebak, Pelaksanaan kegiatan ini diisi dengan Bersama-sama membaca Asmaul husna dan siraman rohani dari Kapolsek Susukan lebak, ceramah dan doa bersama dimana diharapkan dalam pelaksanaan tugas berbuah keikhlasan dalam menjalani setiap tugasnya dan selalu dalam lindungan Allah Swt. 

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni., S.I.k. S.H, M.H melalui Kapolsek Susukan lebak AKP H. Kuswadi, SH, untuk selalu mengingatkan kepada anggotanya agar meningkatkan iman dan taqwa kepada Allah Swt, agar ketika melaksanakan tugas selalu berbuat baik dan tidak melakukan pelanggaran atau kesalahan. 
    Dengan begitu kita akan selalu dilindungi diberikan keselamatan dan kesehatan sehingga kita bisa melaksanakan tugas dalam melayani dan memberikan pelayanan kepada masyarakat, Ujarnya

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Susukan lebak lakukan Pengaturan...

    Artikel Berikutnya

    Patroli malam dilakukan sebagai Upaya dalam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TNI dan ADF Bicarakan Peningkatan Kerjasama Militer
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Sertijab  Kadisops dan Kadispers
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Jalankan Asta Cita Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia, Kapolsek Kaliwedi tingkatkan Ketahanan Pangan di lingkungan Warga. .
    Sinergitas TNI -POLRI Laksanakan Pengamanan Organ tunggal bersama di Desa Binaannya utk cipkon aman dan nyaman Jelang Pilkada serentak 2024.
    Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon gelar operasi Pekat miras sebagai upaya untuk mencegah gangguan Kamtibmas
    Guna mengantisipasi Kejahatan mlm hari Laksanakan Patroli malam hari di wilkum Polsek  Susukan untuk menjaga kondusifitas wilayah Serta berikan rasa aman bagi warga.
    Polresta Cirebon Amankan 2 Pengedar Sabu-sabu
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Polresta Cirebon Gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana
    Polresta Cirebon Siagakan Personel 24 Jam Amankan Gudang Logistik Pilkada
    Jelang Pilkada 2024, Kanit Binmas Polsek Susukan Ajak Warga Jaga Kamtibmas demi Persatuan dan Kesatuan Bangsa
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Berikan Pelayanan Pagi, Polsek Susukan Lebak Gatur Lalu Lintas Pagi
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pada Pagi Hari
    Ciptakan Suasana Damai Dan Kondusif Kapolsek Karangsembung Polresta Cirebon Laksanakan Pengamanan Dan Monitoring Giat Kebaktian Rutin
    Patroli Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon sambangi warga sampaikan pesan kamtibmas Ciptakan Pemilu 2024 aman

    Ikuti Kami