Polsek Ciwaringin Lakukan Rutinitas Memberi Pelayanan Kepada Masyarakat

    Polsek Ciwaringin Lakukan Rutinitas Memberi  Pelayanan Kepada  Masyarakat

    CIREBON - Pengaturan lalu lintas di pagi hari atau PH. Pagi merupakan kewajiban setiap anggota Polri, sehingga perlu didukung dan dilaksanakan dengan semangat oleh seluruh Personil Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon, setiap paginya Rabu, (06/09/2023),


    Personil Polsek Ciwaringin dalam melaksanakan Gatur Lalu lintas pagi di Jalan raya Cirebon - Bandung tepatnya di pertigaan RS, Sumber waras Desa Ciwaringin Kec. Ciwaringin, pengaturan dipagi hari dilakukan sebagai salah satu langkah guna meminimalisir pelanggaran lalu lintas di pagi hari dalam rangka melayani aktifitas masyarakat sehubungan dengan banyaknya kegiatan masyarakat terutama warga yang akan  berangkat kerja dan anak-anak berangkat ke sekolah yang ada di wilayah Kecamatan Ciwaringin karena arus Lalu lintas cukup ramai sehingga perlu mendapat perhatian dari pihak Kepolisian Polsek Ciwaringin,  
    Gatur pagi hari  dilaksanakan oleh Aipda Frans dan Aiptu Masduki  mengingat banyak kendaraan yang lalu lalang melintas membuat arus lalu lintas cukup ramai. Namun dengan kehadiran personil Polri tersebut sehingga para pemakai jalan dapat dengan nyaman dan lancar dapat beraktifitas.


    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman.S.IK.MH melalui Kapolsek Ciwaringin AKP Erik Riskandar SH, MH. menerangkan, kegiatan Gatur pagi rutin dilaksanakan setiap hari oleh anggota Polsek Ciwaringin saat masyarakat berangkat kerja dan aktifitas lainnya yang perlu mendapat perhatian agar tetap terpelihara Kamtibcar Lantas.
    Kegiatan Gatur pagi ini merupakan wujud pelayanan Polisi kepada masyarakat utamanya warga masyarakat pengendara dan pejalan kaki, kegiatan ini juga sebagai ajang untuk mendekatkan diri dan juga sebagai kesempatan menyampaikan pesan Kamtibmas pada masyarakat, sehingga masyarakat taat dengan aturan hukum berlalu lintas dan merasa aman serta nyaman karena Polri akan selalu berada ditengah tengah masyarakat,

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Minimalisir Premanisme, Polsek Babakan Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Gegesik Melaksanakan Pengaturan Lalu...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Membangun Positivisme Bangsa Indonesia di Tengah Ketidakpastian Ekonomi dan Geopolitik Dunia
    Kapolresta Cirebon Berikan Arahan kepada Bhabinkamtibmas
    Polresta Cirebon Gelar Polri Peduli Cegah Stunting Sekaligus Patroli Operasi Zebra Lodaya 2024
    Polda Jabar Bongkar Situs Judol Beromzet Ratusan Juta
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Sumber Laksanakan Patroli Malam Hari
    Wakapolsek Beber Berserta Ps Kanit Binmas Hadiri Tabligh Akbar Di Desa  Sindanghayu Dan Cooling System Dalam Ops Mantap Praja Lodaya 2024
    Jaga kojndusifitas Pada Malam HAri, Polsek Babakan Laksanakan Patroli Malam DI Jalur Rawan
    Jelang Pilkada 2024, Polsek Karangsembung Laksanakan Pengamanan Gereja Berikan Pesan-Pesan Kamtibmas Dan ajak Jaga Kondusifitas
    Patroli KRYD Polsek Sedong, Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Sedong Pada Malam Hari
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Sumber Laksanakan Patroli Malam Hari
    Jelang Pilkada 2024, Polsek Karangsembung Laksanakan Pengamanan Gereja Berikan Pesan-Pesan Kamtibmas Dan ajak Jaga Kondusifitas
    Patroli KRYD Polsek Sedong, Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Sedong Pada Malam Hari
    Wakapolsek Beber Berserta Ps Kanit Binmas Hadiri Tabligh Akbar Di Desa  Sindanghayu Dan Cooling System Dalam Ops Mantap Praja Lodaya 2024
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pada Pagi Hari
    Berikan Pelayanan Pagi, Polsek Susukan Lebak Gatur Lalu Lintas Pagi
    Ciptakan Suasana Damai Dan Kondusif Kapolsek Karangsembung Polresta Cirebon Laksanakan Pengamanan Dan Monitoring Giat Kebaktian Rutin
    Patroli Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon sambangi warga sampaikan pesan kamtibmas Ciptakan Pemilu 2024 aman

    Ikuti Kami