Polsek Beber Polresta Cirebon Laksanakan Sispam Mako

    Polsek Beber Polresta Cirebon Laksanakan Sispam Mako

    POLRESTA CIREBON -    Sispam Mako adalah Sistem Pengamanan Marrkas Komando. Dalam hal ini Plksek Beber melaksanakan Sispam Mako di Mako Polsek. Hal ini dilakukan untuk selalu menjaga kewaspadaan dini sehingga keselamatan diri dari anggota ataupun apa yang ada di Mako Polsek Beber selalu dalam kondisi aman, Senin (02/10/2023).


             Selain itu pula hal ini dilakukan untuk mencegah adanya penyerangan Mako Polsek Beber dari orng tak dikenal dan ataupun sesuatu hal yang menyebabkan terganggunya diri anggota ataupun apa yang ada di Mako iPolsek Beber itu sendiri.


             Sispam Mako ini bukan saja dilaksanakan pada malam hari saja terapi pagi, siang, sore, malam dan dini hari. Hal ini juga bisa membuat diri anggota selalu terjaga dan bisa memantau situasi di seputaran Mako Polsek Beber. 


            Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK MH dari tempat berbeda menuturkan melalui Kapolsek Beber AKP Eddie Mulyono SH kegiatan Sispam Mako Polsek Beber ini dilaksanakan untuk meningkatkan kewaspadaan diri terhadap segala sesuatu hal yang akan mengancam diri anggota Polsek Beber yang sedang melaksanakan  piket dan bisa memantau situasi dan kondisi di seputaran Mako Polsek Beber. 

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Polsek Beber Lakukan Pembinaant...

    Artikel Berikutnya

    Upayakan Pilwu serentak yang sejuk di desa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgas Ops Damai Cartenz Tegaskan Situasi Oksop Aman, Masyarakat Diminta Tidak Terprovokasi Isu Hoaks
    Road Show Wawasan Kebangsaan untuk Pelajar di SMA Negeri 1 Suranenggala oleh Satgaswil Jabar Densus 88 AT POLRI
    Cegah Gangguan Kamtibmas Anggota SPKT Polsek Pabuaran Polresta Cirebon intensifkan Patroli rawan Siang.
    Jalin Kemitraan, Bhabinkamtibmas Desa Bobos Laksanakan Sambang Warga
    Giat Rutin Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Laksanakan Razia Knalpot Bising

    Ikuti Kami