Pemantauan Pasca Operasi Bibir Program TMMD 114 Kodim 0620/Kab Cirebon

    Pemantauan Pasca Operasi Bibir Program TMMD 114 Kodim 0620/Kab Cirebon

    KAB. CIREBON - Pemantauan Pasca Operasi Bibir Sumbing yang dilakukan dalam Program non fisik TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke 114 Kodim 0620/Kab Cirebon di Desa Jatiseeng Kidul, Kecamatan Ciledug, Kabupaten Cirebon.

    Kunjungan ini pun dilakukan oleh Babinsa Desa Susukan Tonggoh Kecamatan Susukan Lebak Kabupaten Cirebon Koramil 0620-10/Lemahabang Serda M Sutami ke rumah Iyus Rusdiana dan Ibu Dewi orang tua dari a/n Kenzo Raditya Rachman (Pasien Bibir Sumbing), Minggu (7/8/2022).

    Nampak wajah senang dari keluarga Iyus Rusdiana dan Ibu Dewi orang tua dari anak yang berumur satu tahun Pasca Operasi itu, karena merasa sudah terbantu untuk anaknya Operasi Bibir Sumbing.Terima kasih Bapak TNI adanya TMMD Program Operasi Bibir Sumbing ini, anak saya bisa Operasi Bibir Sumbing, semoga anak saya sehat ucap Iyus Rusdiana. 

    Selain silaturahmi juga diberikan Bantuan Sosial berupa Sembako kepada keluarga Iyus Rusdiana yang diterima dengan senang hati dan rasa syukur. (Bekti)

    kodim 0620/kab. cirebon korem 063/sgj kabupaten cirebon jawa barat
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    TMMD 114 Kodim 0620/Kab Cirebon, Gelar Operasi...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Lakukan Anjangsana

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    PERS.CO.ID: Cara Baru Bermedia!
    Wanita TNI Gelar Ziarah di TMPNU Kalibata
    Panglima TNI Pimpin Penyerahan Jabatan Pangkogabwilhan II dan Sertijab 3 Jabatan Strategis Mabes TNI
    Pasca Laporkan Pendeta Gilbert, Farhat Resmi Daftar Calon Walikota Bogor
    SINEGRITAS TNI -POLRI . Berikan pelayanan terbaik kepada para pemudik yang mau pulang balik ke Jakarta Pasca lebaran lakukan gatur untuk menjamin perjalanan lancar.
    Untuk Menjaga Tali Silaturahmi Antar Umat Kristiani Dengan Polri Polsek Karangsembung Gelar Minggu Kasih
    Bhabinkamtibmas Desa Balad, Laksanakan Binluh Kamtibmas Kepada Linmas Desa Balad
    Cegah Segala Bentuk Kejahatan Polsek Beber Lakukan Patroli Stationer. 
    Aksi Sigap Personel Pos Pam Polresta Cirebon Bantu Mobil Pemudik Yang Mogok di Palimanan
    Police go to school  Polsek Gebang Polresta Cirebon  melaksanakan Penyuluhan dan Himbauan terhadap Siswa-siswi SMK N 1 Gebang.
    Aipda Safii anggota Polsek Arjawinangun melaksanakan pengamanan mudik Lebaran  di Stasiun KAI Arjawinangun Dalam Rangka Ops Ketupat Lodaya  1445 H
    JAGA KONDUSIFITAS, POLSEK DEPOK PATROLI PADA JAM RAWAN
    Bhabinkamtibmas Desa Tegalgubug Polresta Cirebon Aipda makmud berikan himbauan Kamtibmas melalui pengeras suara pada saat hari pasaran Tegalgubug.
    Polie Goes To School Safari Sekolah Sampaikan Pesan Kamtibmas untuk para siswa siswi
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Ciptakan Suasana Damai Dan Kondusif Kapolsek Karangsembung Polresta Cirebon Laksanakan Pengamanan Dan Monitoring Giat Kebaktian Rutin
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pada Pagi Hari
    Berikan Pelayanan Pagi, Polsek Susukan Lebak Gatur Lalu Lintas Pagi
    Patroli Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon sambangi warga sampaikan pesan kamtibmas Ciptakan Pemilu 2024 aman

    Ikuti Kami