Jelang HUT Bhayangkara, Polsek Depok Gelar Jumat Sehat dan Bersih Bersih Lingkungan

    Jelang HUT Bhayangkara, Polsek Depok Gelar Jumat Sehat dan Bersih Bersih Lingkungan

     

    KAB. CIREBON -   Polsek Depok Polresta Cirebon – Dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara yang diperingati setiap tanggal 1 Juli, personil Polsek Depok Polresta Cirebon, melaksanakan bakti sosial dengan melakukan bersih bersih lingkungan sekitar. Kegiatan bersih bersih lingkungan tersebut dilakukan di Desa Kasugengan Lor Kecamatan Depok Kabupaten Cirebon. Jum'at (14/06/2024) pagi.

    Dalam kegiatan bersih bersih likungan tersebut dihadiri oleh Camat Depok Sund Dewi S. Sos, Kapolsek Depok AKP Afandi, S.H., M.H., Danramil Plumbon Kapten Fathurrahman, Kuwu Desa kasugengan Lor Sdr Sutedy, Personil Polsek Depok, Personil Koramil Plumbon, Perangkat Desa dan warga sekitar 40 orang.

    selain membersihkan lingkungan sekitar kegiatan bersih bersih juga dilakukan dengan memunggut sampah yang berserakan disepanjang jalan sejauh 2km selain melakukan bersih bersih lingkungan seluruh pihak yang terlibat juga melakukan penanaman pohon sebanyak 100 Pohon dengan berbagai jenis macam pohon seperti Pohon Mangga, Jambu serta Mahoni.

    Kapolsek Depok Akp Afandi, S.H., M.H, mengatakan kegiatan bakti sosial ini merupakan salah satu bentuk kepedulian Polri dalam rangka mencipkatan budaya yang tertib, bersih dan indah di lingkungan sehingga tercipta situasi lingkungan yang nyaman dan asri.

    “Kegiatan ini juga merupakan salah satu rangkaian menyambut HUT Bhayangkara ke-78 tahun 2024” kata Kapolsek.

    Kapolsek Depok juga berharap kegiatan ini menjadi momentum untuk mendekatkan Polri dengan masyarakat.

    “Dengan kegiatan ini diharapkan kami (Polri) lebih bersinergi lagi bersama TNI maupun Instansi terkait serta bisa lebih dekat lagi dengan masyarakat dan membangun kondusivitas di Wilayah HUkum Polsek Depok yang aman dan nyaman, ” tutup Kapolsek.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Hal Yang Tak Diinginkan, Kesiapsiagaan...

    Artikel Berikutnya

    Cegah kejahatan dan potensi gangguan kamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Tim Wasev TMMD Sterad Turut Serta Serahkan Sejumlah Bantuan Untuk Warga Kampung Saporkren
    Subaru: Dari Mobil Kompak hingga Raja AWD dan Mesin Boxer
    Lamborghini: Dari Traktor ke Supercar Ikonik
    Inspektorat Bakamla RI Laksanakan Pengawasan Internal di Stasiun Karangasem Bali
    Pangkogabwilhan l Pimpin Geladi Apel Gelar Kesiapan Satuan Tugas TNI-Polri  Pam VVIP Pelantikan Presiden RI 2024
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Sumber Laksanakan Patroli Malam Hari
    Jelang Pilkada 2024, Polsek Karangsembung Laksanakan Pengamanan Gereja Berikan Pesan-Pesan Kamtibmas Dan ajak Jaga Kondusifitas
    Patroli KRYD Polsek Sedong, Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Sedong Pada Malam Hari
    Wakapolsek Beber Berserta Ps Kanit Binmas Hadiri Tabligh Akbar Di Desa  Sindanghayu Dan Cooling System Dalam Ops Mantap Praja Lodaya 2024
    Jaga kojndusifitas Pada Malam HAri, Polsek Babakan Laksanakan Patroli Malam DI Jalur Rawan
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Sumber Laksanakan Patroli Malam Hari
    Jaga kojndusifitas Pada Malam HAri, Polsek Babakan Laksanakan Patroli Malam DI Jalur Rawan
    Jelang Pilkada 2024, Polsek Karangsembung Laksanakan Pengamanan Gereja Berikan Pesan-Pesan Kamtibmas Dan ajak Jaga Kondusifitas
    Patroli KRYD Polsek Sedong, Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Sedong Pada Malam Hari
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pada Pagi Hari
    Berikan Pelayanan Pagi, Polsek Susukan Lebak Gatur Lalu Lintas Pagi
    Ciptakan Suasana Damai Dan Kondusif Kapolsek Karangsembung Polresta Cirebon Laksanakan Pengamanan Dan Monitoring Giat Kebaktian Rutin
    Patroli Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon sambangi warga sampaikan pesan kamtibmas Ciptakan Pemilu 2024 aman

    Ikuti Kami