Dandim 0619/Purwakarta Bagikan Puluhan Paket Sembako kepada Warga

    Dandim 0619/Purwakarta Bagikan Puluhan Paket Sembako kepada Warga

    PURWAKARTA - Dandim 0619/Purwakarta Letkol Arm Andi Achmad Afandi membagikan puluhan paket sembako kepada warga di kecamatan Tegalwaru usai melaksanakan kegiatan sepeda santai dan peresmian Sarana Air Bersih (SAB) serta ketahanan pangan.

    Pembagian sembako kepada masyarakat itu berkat kerjasama dengan PT. PLN NP sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat di lingkungan.

    Dandim 0619/Purwakarta Letkol Arm Andi Achmad mengatakan dengan adanya kontribusi dari PLN NP terhadap masyarakat setempat maka kedepannya akan tercipta iklim yang harmonis antara lingkungan dengan perusahaan.

    "Pembagian sembako dari Kodim 0619/Purwakarta maupun dari PLN NP sebagai rasa peduli terhadap masyarakat setempat, " ungkap Andi, Rabu (16/11/2022).

    Untuk itu, kata dia, hubungan sinergitas dengan masyarakat setempat harus terus dibangun. Dandim juga mengajak masyarakat setempat untuk bersama-sama menjaga keamanan wilayahnya.

    "Saya berharap, bantuan ini sedikit meringankan beban masyarakat disini walaupun sedikit semoga bermanfaat, " pungkasnya. (***)

    korem 063/sgj jawa barat
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0619/Purwakarta Resmikan Sarana Air...

    Artikel Berikutnya

    DPC REPDEM Kab. Cirebon Bakal Gelar Turnamen...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Tim Wasev TMMD Sterad Turut Serta Serahkan Sejumlah Bantuan Untuk Warga Kampung Saporkren
    Subaru: Dari Mobil Kompak hingga Raja AWD dan Mesin Boxer
    Lamborghini: Dari Traktor ke Supercar Ikonik
    Inspektorat Bakamla RI Laksanakan Pengawasan Internal di Stasiun Karangasem Bali
    Pangkogabwilhan l Pimpin Geladi Apel Gelar Kesiapan Satuan Tugas TNI-Polri  Pam VVIP Pelantikan Presiden RI 2024
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Sumber Laksanakan Patroli Malam Hari
    Jelang Pilkada 2024, Polsek Karangsembung Laksanakan Pengamanan Gereja Berikan Pesan-Pesan Kamtibmas Dan ajak Jaga Kondusifitas
    Patroli KRYD Polsek Sedong, Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Sedong Pada Malam Hari
    Wakapolsek Beber Berserta Ps Kanit Binmas Hadiri Tabligh Akbar Di Desa  Sindanghayu Dan Cooling System Dalam Ops Mantap Praja Lodaya 2024
    Jaga kojndusifitas Pada Malam HAri, Polsek Babakan Laksanakan Patroli Malam DI Jalur Rawan
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Sumber Laksanakan Patroli Malam Hari
    Jaga kojndusifitas Pada Malam HAri, Polsek Babakan Laksanakan Patroli Malam DI Jalur Rawan
    Jelang Pilkada 2024, Polsek Karangsembung Laksanakan Pengamanan Gereja Berikan Pesan-Pesan Kamtibmas Dan ajak Jaga Kondusifitas
    Patroli KRYD Polsek Sedong, Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Sedong Pada Malam Hari
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polsek Babakan Polresta Cirebon Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pada Pagi Hari
    Berikan Pelayanan Pagi, Polsek Susukan Lebak Gatur Lalu Lintas Pagi
    Ciptakan Suasana Damai Dan Kondusif Kapolsek Karangsembung Polresta Cirebon Laksanakan Pengamanan Dan Monitoring Giat Kebaktian Rutin
    Patroli Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon sambangi warga sampaikan pesan kamtibmas Ciptakan Pemilu 2024 aman

    Ikuti Kami