Bhabinkamtibmas Polsek Waled Hadiri Pelantikan KPPS Pilkada Tahun 2024 di Desa Cisaat Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon.

    Bhabinkamtibmas Polsek Waled Hadiri Pelantikan KPPS Pilkada Tahun 2024 di Desa Cisaat Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon.

    CIREBON - Bhabinkamtibmas Desa Cisaat Aiptu Achmad Suwandi hadiri Pelantikan KPPS Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara Pilkada Tahun 2024 di Desa Cisaat Kec. Waled Kabupaten Cirebon, yang dilaksanakan serentak se-Kecamatan Waled.

    Bhabinkamtibmas Desa Cisaat Aiptu Achmad Suwandi  dalam sambutannya menyampaikan agar para penyelanggara pemilu bersikap netral tidak boleh memihak kepada salah satu pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati, Gubernur dan Wakil Gubernur, karena apabila tidak netral berakibat tidak lancarnya pilkada Serentak 2024.

    “Mari kita jaga keamanan wilayah hukum Polsek Waled yang sudah dalam keadaan aman dan kondusif, mari kita bekerja sama secara profesional dan tidak anarkis, bila ada gangguan Kamtibmas yang dapat menghabat berjalannya pilkada agar segera hubungi call senter 110 dan atau hubungi Polsek Waled Polresta cirebon, ” tambahnya.

    Secara terpisah Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni Sik SH MH melalui Kapolsek Waled Polresta Cirebon Polda Jabar Iptu Moch Fadholi. SH menyampaikan bahwa Polri harus selalu hadir di tengah tengah masyarakat serta berperan aktif untuk mendukung serta menjamin keamanan di seluruh wilayah hukum nya. 
    Dengan kehadiran anggota Polri ditengah tengah masyarakat setiap ada kegiatan merupakan kewajiban anggota Polri terutama Bhabinkamtibmas sehingga situasi diharapkan selalu kondusif. "Ucapnya.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Police Goes To School, Polsek Kaliwedi Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Pelayanan Prima, Polsek Lemahabang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita

    Ikuti Kami